Rabu, 27 Juli 2011

Ulang Tahun Ayah

27-07-2011
Hari ini Ayah gue ulang tahun yang ke-42. Alhamdulillah ya Allah sampai sekarang gue masih bisa melihat Ayah gue, cerita sama dia, dan masih bisa nganterin gue berangkat sekolah. Mudah-mudahan dengan bertambahnya umur ayah makin sabar untuk menghadapi anak-anaknya yang sikapnya gak jauh dari gue, hahaha. Dan satu keinginan gue yaitu, ingin banget ngeliat ayah tersenyum bahagia karena kberhasilan gue. Entah keberhasilan apa itu, tapi yang pasti gue bakal seneng juga kalau ngeliat ayah gue seneng. Karena selama ini kan gue selalu ngerepotin dia. Happy Birthday ya Ayah…mudah2an semakin menjadi ayah yang baik buat aku, nur, sama mukti dan yang pasti jadi suami yang paling baik buat Mama, we love  you dad… J

AKU INGIN

Aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan kata yang tak sempat diucapkan
kayu kepada api yang menjadikannya abu
Aku ingin mencintaimu dengan sederhana
dengan isyarat yang tak sempat disampaikan
awan kepada hujan yang menjadikannya tiada


aaaaaaah...SUMPAH puisinya Sapardi Djoko Damono itu memang tak terkalahkan menurut gue. Dan ini adalah salah satu puisinya yang paliang Menyentuh hati guee....seandainya ayah gue itu dia mungkin Mama gue akan terbang melayang setiap hari karna dibikinin puisi terus, hahaha. Gak di kasih uang belanja juga rela deh, asal di kasih puisi terus setiap hari, wkwkwk.
Hari senin kemarin ada kabar baik buat anak-anak X,unggulan.5. Yaitu....kelas unggulan gak jadi dipisah! yeaaa....akhirnya kita bisa sekelas selama 3 tahun. Hmmm....mungkin udah kayak sodara kali ya kalau 3 tahun satu kelas... hehehe

Selasa, 26 Juli 2011

Kavana- Thank You

Everybody's going home

It's time to say goodbye

And I wanna say thank you for being there...

I know the time is getting late

And I don't wanna keep you here

The time has come for me

To show you how much I really care...

Rabu, 20 Juli 2011

Narsis aja.... :D

                                          Waktu Bukber sama X.ungg.5
 Waktu Nhabiela Pratama Ulang Tahun

                                           Di McD Pemda Cibinong, Raka's Birthday
                                          Masih Raka's Birthday
                                         Lagi Nga-Alay..... :D
                                       Di depan rumah Mega
                                         Masih di depan rumah Mega


Senin, 18 Juli 2011

Everything You Do by Christian Bautista




I love the way you smile
When I look your eyes
I love the way you laugh
When i try to be funny
And how a tear rolls down your face
When I say no one could ever take your place.

Chris Brown - With You



I need you boo
I gotta see you boo
And the hearts all over the world tonight
Said the hearts all over the world tonight
I need you boo
I gotta see you boo
And the hearts all over the world tonight
Said the hearts all over the world tonight

Honey and the Bee - OWL CITY feat Breanne [Full Lyrics]





Don’t remind me
That some days I’m a windshield
And other days I’m just a lucky bug
As cold iron rails leave
Old mossy trails through the countryside
The crow and the bean field
Are my best friends but
Boy, I need a hug (boy, I need a hug)
Cuz my heart stops without you

 Ini adik pertama gue. Namanya Muhammad Nur, lahir tanggal 25 Desember 1998. Sekarang dia pesantren di Ponpes Modern Zam-zam di purwokerto. Karena disana kyai'a adalah kakaknya kakek gue dan purwokerto adalah tanaha lahirnya Ayah gue.
Adik gue yang satu ini sama sekali ga ada bakat di bidang akademik. Nilai rapotnya aja pas-pasan terus. Tapi dia lumayan berprestasi di bidang Musik sama Agama Islam. Dia bisa main keyboard lho...



                         Ini Ayah dan adik gue yang paling kecil.                                                                                  

Kopasus IT SMA Plus PGRI Cibinong







KOPASUS adalah singkatan dari kelompok pembinaan khusus, adalah para siswa yang memiliki talenta (bakat) unggul, hobi, memiliki komitmen dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi.

KARAKTER (JATI DIRI) ANGGOTA KOPASUS IT
Karakter tertuang pada ikrar yang wajib diucapkan dan ditanda tangani sebelum dilantik sebagai anggota IT SMA Plus PGRI Cibinong.

Departemen IT

DEPARTEMEN TEKNOLOGI INFORMASI dengan budaya RATIBAN Kolektif - RAmah TI yang Barokah untuk kemenANgan Kolektif, memantapkan derap SMA Plus PGRI Cibinong juga sebagai SEKOLAH PENGEMBANG program SUPER-IT (IT untuk Semangat sUpremasi Pendidikan beroriEntasi akhlaqulkaRimah - mendidik generasi dengan HATI & TEKNOLOGI membangun KARAKTER & BUSINESS ENABLER) : SMArt soft+ (software terpadu sekolah unggulan), SMArt tutor+ (pembelajaran digital interaktif - sukses belajar kapan saja dimana saja), e-Learning WARBEL SERA (Warung Belajar Elektronik Swalayan Serba ada - wahana Generalis Profesional/Multi Spesialis), mesin berbagi ilmu KNOWLEDGE SHARING (satu komputer dengan puluhan pasang Keyboard+Mouse), fabrikasi oleh siswa COMPUTER-BASED MACHINE (mesin piket, mesin absen, mesin print out center, mesin antri, dll), fabrikasi oleh siswa SPECIAL PURPOSE COMPUTER (komputer broadcasting Radio Kampus 107.9 FM, komputer khusus Studi Islam Arab-Latin Indonesia-Inggris, komputer penunjang belajar anak, komposer studio musik, editing video production, dll), pengembang CLOP SYSTEM (Core-Logic Oriented Programming System) yang sangat cocok untuk para profesional non-programmer khususnya guru karena cukup hanya membuat SCAM (Simplified Core Algorithm Modul)-nya saja


 

All about X.unggulan..5

                             Di hari ini gue dan anak-anak X.unggulan.5 dapat pembagian kelas. Rata-rata dari kita semua nggak nerima sama pembagian kelas ini, anak-anak unggulan lain juga gitu. Karena kita emang udah deket banget kayak saudara sendiri. Dari pagi sampai sore malah sampai malam kita ketemu tiap hari. Apalagi kalau ada tugas kelompok yang lumayan bikin ribet kita bisa sampai malam di sekolah demi tugas yang harus di presentasikan besok pagi. Belum lagi masalah-masalah yang ada di kelas. Itu semua kita selesaikan bareng-bareng. Terus kalau ada yang lagi susah kita pasti akan saling bantu. Dan kita juga punya wali kelas yang baiiiik banget dan ngertiin kita banget yaitu Miss Ika. Pokoknya hampir semua anak X.unggulan.5 tuh kalau curhat pasti sama Miss Ika bahkan sampai nangis-nangis saking sedihnya. Dan nnti Miss Ika akan bantu. Pokoknya selama satu tahun di X.Unggulan.5 itu serrruuuu banget, kocak walaupun ada beberapa hal yang nyebelin. Contohnya pas hari Kamis, hari dimana, gue, Resya, Firhan, Harvi, Ocat, Rizkiandri, Sabil dan Safrilia PIKET. Dan yang bikin nyebelinnya itu si Harvi sama Rizikiandri paling susah di susur nyapu dan ngepel. Ngangkatin Pot Bunga aja mreka tuh males banget. Belum lagi si Anjab yang jahil, dia ngejijilin gue sama KEMOCENG sampai gue nangis. Udah tau gue takut KEMOCENG masih ada di jijilin. Tapi justru itu yang bikin serrruuu.
                        Terus belum lagi si Dhea yang hobinya nyanyiiii mulu. Mending suaranya merdu, suaranya kayak kaleng rombeng udah gitu nyanyiannya lagu2 yang aneh lagi. Dan itu bikin si Dhea sering banget diomelin sama si Stefano yang orangnya tuh RAPIH dan PERFEKSIONIS banget, hahaha :D. Pokoknya X.Unggulan.5 tak terlupakan banget. Dan ini dia foto-foto selama kita masih sama-sama di kelas X.unggulan.5. CEKIDOT >>>>


Inilah kerjaannya anak X.unggulan.5 kalo lgi istrahat atau ga ada guru kita main UNO/Webcam-an. haha

                                        

Selasa, 05 Juli 2011

Bung Karno, Penyambung Lidah Rakyat

                        Gak tau kenapa ya dari gw SD sampai sekarang gw nge-fansa banget sama Bung Karno. Soanya dulu waktu gw SD gue suka banget dengerin guru IPS gue cerita tentang zaman penjajahan aplagi zaman penjajahan itu nggak jauh dari nama Bung Karno. Dia selalu di sebut-sebut kalau udah masuk ke sejarah kemerdekaannya Indonesia. Dari situ gue juga bisa tau kalau Bung Karno tuh orang yang sangat berpengaruh banget buat Indonesia. Mulai dari pidato-pidatonya yang bikin semangat dan menggebu-gebu Bung Karno juga terkenal dengan pemikiran-pemikirannya yang sangat cerdas dan bijaksana walaupun terkadang Bung Hatta kurang setuju dengan pemikiran Bung Karno namun itulah yang dapat memersatukan Dwi Tunggal tersebut. Selain karena pemikiran dan pidatonya yang kereeeen abiiiis. Gue suka sama Bung Karno karena dia tuh pinter banget! Kepintarannya dia itu karena semasa kecilnya dia nggak pernah dibolehin main sama bapaknya pokoknya dia harus belajar dan ngaji, walaupun waktu kecil dia agak keberatan dengan aturan dari bapaknya tapi smakin dia besar justru dia semakin mengerti kalau Bapaknya menyuruhnya seperti itu karena itu untuk mmbentuknya menjadi pribadi yang sukses dan berhasil. Semasa sekolah Bung Karno juga termasuk siswa yang pintar hanya saja sikap pendidik belanda saja yang berbuat tidak adil kepada pelajar pribumi. soalnya pada zaman dahulu khusus orang pribumi jika dia mendapat nilai 100 tapi tetap harus dapat nilai 60 karena nilai tertinggi untuk orang pribumi adalah hanya sampai 60, kasihan yaa?. Tapi meskipun begitu Bung Karno tetap rajin belajar untuk mengejar cita-citanya menjadi Insinyur. Gue suka sama Bung Karno juga karena dia tuh orangnya Tegas, berwibawa dan ramah bangeeet sama rakyat. Sumpaaah pokoknya sampai sekarang gue cintaaa matiiiii sama BUNG KARNO. Seandainya dia masih hidup mungkin gue akan ke istana negara atau kerumahnya dia buat ketemu dan berdiskusi sama dia tentang negara ini. aaaah sayangnya Beliau sudah di ambil sama yang maha kuasa karena memang beliau orang yang baik jadi Allah mau dia ada di surga. Ya..mudah-mudahan nanti gue juga bisa ketemu Bung Karno di surga. amiiin..